~ Jun Pyo yang flamboyan rela mengganti pakaian sekolahnya yang mewah dengan seragam sekolah biasa dan meluruskan rambutnya (hha~ kocak banget pas inget hair stylis berusaha ngelurusin rambut jun pyo).
~ Jun Pyo mengalihkan liburan sekolah ke Eropa selama sebulan seharga 20 juta won ke Pantai Selatan Korea tempat Jan Di berlibur (kocak juga inget eps nie) .
~ Demi merasakan khidupan rakyat biasa, Jun Pyo rela tidur bersama keluarga Jan Di, sarapan dengan menu sederhaba, mandi di tempat pemandian umum, dan jajan bakso ikan pinggir jalan. Kelak Jun Pyo akan kos di samping rumah kontrakan Jan Di dan makan mie ramen . (hhe~).
~ Jun Pyo menunggu kedinginan di tengah badai salju selama 4 jam demi berkencan dengan Jan Di untuk pertama kalinya.
~ Jan Di mencari kalung bulan-bintang yang dikiranya hilang, di tengah badai salju.
~ Jan Di sukarela menjadi tameng Jun Pyo ketika Ha Je akan memukulkan kursi ke kepala Jun Pyo yang sudah tak berdaya.
~ Jan Di mengejar Jun Pyo ke Macau !! (eps yang bikin nangis).
~ Jan Di menjadi pelayan di rumah Jun Pyo.
~ Jan Di sempat mengikhlaskan Jun Pyo kepada Jae Kyung (walau pada akhirnya tetep sama Jan Di juga).
~ Jan Di meninggalkan Jun Pyo karena tidak tahan dengan sikap ibu Jun Pyo yang berusaha menghancurkan kehidupan keluarganya dan sahabatnya .
~ Jan Di berusaha membuat Jun Pyo kembali ingatan.a (di eps 25) dengan menceburkan diri ke kolam renang padahal Jan Di sudah tidak bisa berenang seperti dulu ..
Sabtu, 03 Oktober 2009
Pengorbanan Yang Dilakukan Jun Pyo dan Jan Di (MINSUN FOREVER!)
Diposting oleh Nurul Minoz MinSun di 23.36
Label: BOF, Geum Jan Di, Goo Jun Pyo, JunDi
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar